POLRESTA SERKOT | Sebagai wujud pencegahan terhadap Covid – 19 segala upaya di lakukan di wilayah hukum Polsek Baros Polresta Serkot, sangat serius menangani wabah virus Corona semua itu demi untuk masyarakat baros umumnya baik melalui himbauan untuk tetap mematuhi Prokes (Pakai Masker, Cuci tangan pakai sabuan dan menjaga jarak / tidak berkerumun) serta menggiatkan pemberian vaksin terhadap masyarakat.
Anggota Polsek Baros Briptu David Purnomo memberikan himbauan kepada para nasabah bank BJB Kcp Baros untuk mematuhi protokol kesehatan dengan selalu memakai masker, menjaga jarak ketika mengantri untuk bertansaksi di teller guna menvegah adanya penyebaran covid 19 di lingungan Bank BJB Baros, Rabu (24/8/2022) Pagi.
Kapolsek Baros AKP L. Wahyu Bintarna, S.IP menyampaikan, kepedulian terhadap penanganan pandemi covid – 19, kepada seluruh Anggota Polsek Baros agar ikut berperan aktif dalam memberikan himbauan tentang protokol Kesehatan maupun pembagikan masker kepada warga masyarakat guna memutus penyebaran Covid – 19. Jelas AKP Wahyu.